Aku mencintaimu dengan sederhana
seperti gemerlap cahaya malam di angkasa
seperti tangkai pada sang bunga...
................................................
Aku mencintaimu dengan sederhana
seperti gurat mentari di saat senja
seperti angin membelai bunga-bunga...
.......................................................
Jumat, 05 Februari 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)



0 komentar:
Posting Komentar